4 Langkah mudah menyembunyikan file atau folder

03:16:00
cara sembunyikan folder, cara sembunyikan file

Folder adalah sebuah wadah atau tempat untuk meletakan file dikomputer atau laptop, dan file adalah sebuah isi dari komputer atau laptop. Biasanya penggunaan folder adalah untuk mempermudah mengelompokan file yang sejenis, tapi sobat pernah bertanya tidak, bagaimana menyembunyikan folder/file supaya orang lain tidak mengetahuinya ? alasannya untuk menyembunyikannya file/folder dari orang lain mungkin karena ada rahasia di folder atau file tresebut.

Jika sobat belum tahu bagaimana cara menyembunyikan folder atau istilah kerennya hidden folder, akan saya jelaskan tutorialnya, berikut tutorial hide folder di komputer semua windows (7, 8, 8.1, 10)


1. Klik kanan pada file/folder
cara sembunyikan folder, cara sembunyikan file

ket: saya contohkan folder saya ok

2. klik propeties
cara sembunyikan folder, cara sembunyikan file

3. hilangkan tanda read only dengan cara di klik dan klik kotakan hidden setelah itu klik ok
cara sembunyikan folder, cara sembunyikan file

4. maka otomatis folder yang tadi akan hilang seperti yang di gambar
cara sembunyikan folder, cara sembunyikan file


Itulah cara hidden folder atau file dikomputer, sebenarnya untuk menyembunyikan folder itu sangat mudah tapi tulisan ini hanya untuk isi blog saja si hehehheheheh. Selamat mencoba dan jangan lupa bagikan artikel ini ke teman kalian, seperti biasa see you again.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »